fbpx

Cara Membuat Link WhatsApp Menuju Chat Langsung dengan keterangan

Cara Membuat Link WhatsApp Menuju Chat Langsung dengan keterangan

Buat kamu yang punya toko online yang dan ingin tau cara membuat link WhatsApp agar bisa langsung menuju chat Whatsapp dengan keterangan yang kita inginkan. ok saya mau bagi bagi tips nih, mudah kok..

untuk mulai, kita tulis di browser sebagai berikut :

Format penulisan

https://api.whatsapp.com/send?phone=NomorTeleponWhatsapp&text=TeksBerkodeUrl
contoh
https://api.whatsapp.com/send?phone=6285338465367&text=saya mau beli hotwheels

nah hasilnya akan seperti ini, setelah di klik ( enter )

Setelah Anda memahami rumus di atas, kamu bisa langsung menempatkannya di blog, email, Facebook atau dimanapun yang Anda inginkan. Kalau itu terlalu panjang, Anda bisa mempersingkat dengan bantuan aplikasi short url seperti bit.ly atau goo.gl.

ok, segitu dulu sharingnya, semoga bermanfaat

Rachmat Kurniawan

LEAVE A COMMENT

Your email address will not be published. Required fields are marked *